Senin, 10 Juni 2013
STRATEGI KETAHANAN NASIONAL PANGAN MENURUT SAYA
STRATEGI KETAHANAN NASIONAL DALAM MENANGANI HAL BERAS
Dalam hal beras indonesia sampai saat ini masih banyak memenuhi kebutuhan nya dari impor. pada tahun tahun sebelumnya indonesia mampu melakukan swasembada beras, tapi untuk saat ini hasil beras nasional tidak mampu memenuhi kebutuhan untuk nasional. luas daerah agraria nasional semakin berkurang. pembangunan gedung semakin banyak, terkadang juga keadaan cuaca yang tidak menentu. oleh karena itu pemerintah harus segera mencari solusi dan menstop impor beras dari negara lain. pemerintah harus menyejahterakan kembalin petani, pemerintah harus meluaskan lahan pertanian yang ada di indonesia. bibit beras harus dimurahkan, produktivitas pertnaian kita harus dikedepankan. seperti harga bibit murah, dll.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar